Beranda

Sinergitas TNI – POLRI Polsek Tanjungsiang bersama Koramil 0505 melaksanakan pengamanan turnamen sepak bola “Leo Tanjung Cup.”

×

Sinergitas TNI – POLRI Polsek Tanjungsiang bersama Koramil 0505 melaksanakan pengamanan turnamen sepak bola “Leo Tanjung Cup.”

Sebarkan artikel ini

Subang, Dalam rangka memelihara keamanan dan ketertiban di masyarakat serta menjalin sinergitas TNI, POLRI dan warga masyarakat, Polsek Tanjungsiang bersama Koramil 0505 Tanjungsiang laksanakan pengamanan turnamen sepak bola Leo Tanjung Cup tingkat Kecamatan Tanjungsiang, Subang.

Atas petunjuk dan arahan Kapolres Subang AKBP Ariek Indra Sentanu S.H, S.I.K, M.H. melalui Kapolsek Tanjungsiang Iptu Endang Pirtana S.Pd.
Melaksanakan monitoring sekaligus pengamanan serta memberikan himbauan kamtibmas pertandingan sepak bola “Leo Tanjung Cup’ tingkat Kecamatan Tanjungsiang, Subang.

Kegiatan tersebut dipimpin oleh Kanit Binmas Polsek Tanjungsiang, Polres Subang Aiptu Haris Sobari beserta anggota bersama personil koramil 0505 Tanjungsiang dipimpin oleh Sertu Pariyanto.

Hadir pula pada kesempatan tersebut :

  • Kanit Intelkam Alimansyah N.S.
  • Aipda Asep Yosa piket Bhabin Polsek Tanjungsiang.
  • Personil koramil 0505 Tanjungsiang 2 personil.
  • Kepala Desa Sindanglaya.
  • Ketua Panitia penyelengara Turnamen-turnamen Sepak bola.
  • Pemain/peserta perandingan.
  • Penonton yang hadir
    Menurut.

Kanit samapta menjelaskan pada hari Kamis, tanggal 26 Oktober 2023 jam 15.00 wib s/d selesai bertempat di Lapangan bola Tri Parung Jaya Desa Sundanglaya, Kecamatan Tanjungsiang, Kabupaten Subang, dilaksanakan kegiatan monitoring dan pengamanan Turnamen Sepak bola “Leo Tanjung Cup Kec. Tanjungsiang.
Pada kesempatan itu pula kanit sabhara menghinbau :

  • Menyampaikan
    Himbauan jaga sportivitas sesama pemain.
  • Menghimbau kepada
    Para penonton jaga keamanan ketertiban
  • Menghimbau jaga ken daraan dan perparkiran.
  • Dilarang minum minuman keras.

Harapan kehadiran polri pada kegiatan tersebut, dengan hadirnya Polri di tengah masyarakat dapat meningkatkan kepercayaan publik terhadap Polri.

  • Menjalin sinergitas TNI – POLRI dan masyarakat lebih solid.
  • Menciptakan kondusifitas keamanan di wilkum Polsek Tanjungsiang.
    “pungkas kapolsek”

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *