BerandaDaerahKriminal

Pelaksanaan apel dipimpin Iptu Yayan sebagai Padal Pam TPS, kesiapan pengamanan pergeseran kotak suara dari Pps ke Tps pemilu 2024 Kecamatan Purwadadi Kabupaten Subang

×

Pelaksanaan apel dipimpin Iptu Yayan sebagai Padal Pam TPS, kesiapan pengamanan pergeseran kotak suara dari Pps ke Tps pemilu 2024 Kecamatan Purwadadi Kabupaten Subang

Sebarkan artikel ini

Apel kesiapan Pengamanan Pergeseran Kotak Suara dari PPS ke TPS Pemilu 2024 di Desa Purwadadi Barat, Desa Panyingkiran, Desa Pasirbungur, Desa Koranji, Desa Rancamahi Dan Desa Blendung wilayah hukum Polsek Purwadadi Polres Subang

Pelaksanaan Kegiatan apel kesiapan Pengamanan pergeseran kotak suara dari PPS ke TPS pemilu 2024 di Desa Purwadadi Barat, Desa Panyingkiran, Desa Pasirbungur, Desa Koranji, Desa Rancamahi Dan Desa Blendung wilayah hukum Polsek Purwadadi Polres Subang, Atas Arahan dan Petunjuk Kapolres Subang, AKBP ARIEK INDRA SENTANU, SH., S.I.K.,M.H Melalui *Kapolsek Purwadadi AKP ASEP SUHENDAR, S.H., M.A.P. *

Kegiatan apel dipimpin oleh Padal Pam TPS Iptu Yayan wilayah Kecamatan Purwadadi dengan diikuti oleh personil gabungan Polres Subang, Polsek Purwadadi dan Koramil Purwadadi.

Tingkatkan semangat bertugas seluruh personel dalam pelaksanaan pengamanan pemungutan suara nanti, sehingga situasi kamtibmas dapat terjaga dan pemilih dapat menyalurkan hak suaranya dengan rasa aman dan nyaman sehingga berhasillah pemilu atau pesta demokrasi 2024 ini,” diakhiri Padal Pam Tps Iptu Yayan, (13/2/2024). ( A.H )

Selesai apel personel yang terlibat pengamanan langsung menempati tempat pengamanan masing masing sesuai dengan ploting yang telah ditentukan